#RukitaTribe

Mau Beramal di Hari Raya? Yuk, Ikutan #RukeesBerbagi bareng Rukita dan YCAB!

Setelah menunaikan ibadah puasa di bulan Ramadan penuh berkah ini, pasti kamu ingin merayakan Hari Raya kemenangan dengan berbagi kebahagiaan bersama banyak orang, dong? Selain berbagi kebahagiaan kepada orang-orang di sekitar kamu, nggak ada salahnya kalau ikut beramal kepada yang membutuhkan, lho. 

Nah, berangkat dari semangat berbagi ini, Rukita bekerja sama dengan Yayasan Cinta Anak Bangsa (YCAB) mengadakan program Rukees Berbagi. Program ini bertujuan untuk menggalang donasi dari Rukees yang nantinya akan disalurkan kepada para siswa di Rumah Belajar Duri Kepa yang dikelola oleh YCAB. 

Donasi ini bukan hanya terbuka untuk tenant Rukita, tapi juga terbuka bagi para Rukees yang bekerja di Rukita, lho.

Cara Mudah Ikutan Donasi Rukita x YCAB #RukeesBerbagi 

#RukeesBerbagi

Donasi Rukita x YCAB Foundation ini akan berlangsung selama periode 3 – 16 Mei 2021, dan cara berdonasinya mudah banget. Yuk, simak baik-baik langkah-langkahnya di bawah ini!

  • Kirimkan donasimu ke rekening BCA 8780 9555 98 atas nama Rukita Bhinneka Indonesia dengan menambahkan catatan “Donasi Rukees Berbagi” pada berita acara.
  • Setelah itu, Rukees cukup menginformasikan nama dan tanggal transaksi kepada Community Associate (khusus tenant) / People Ops (khusus karyawan). Jangan khawatir, kamu tak perlu menginfokan nominalnya ya.

Syarat dan Ketentuan #RukeesBerbagi: 

  • Tidak ada jumlah minimum untuk donasi.
  • Rukita hanya menerima donasi dalam bentuk uang.

Yuk, rayakan Hari Raya penuh kemenangan dengan berbagi bareng Rukita dan YCAB!

Larasati Ayeshaputri

A South Jakarta native with a twist of loving k-pop. Your guide to Jakarta's best hangout spots, fashion, and beauty tips. Also knowledgeable in quirky tips, and a poet in @baharipatah.

Share
Published by
Larasati Ayeshaputri

Recent Posts

Sample Post – Megs

In this post, we'll explore various HTML elements and how you can style them effectively…

1 year ago

Sample Post

Introduction to Styling in WordPress In this post, we'll explore various HTML elements and how…

1 year ago

Mengenal Weton Rabu Pahing, dari Watak hingga Jodoh untuk Laki-Laki dan Wanita

Mengenal weton Rabu Pahing untuk laki-laki dan wanita, dari watak, rezeki, garis hidup dan jodoh…

2 years ago

Manfaat Minyak Zaitun untuk Mengatasi Rambut Rontok | Bisa Digunakan Sebagai Masker Rambut!

Apa saja manfaat minyak zaitun untuk rambut rontok dan bagaimana cara penggunaannya? Yuk, simak penjelasannya…

2 years ago

9 Macam-Macam Kurma Terbaik dan Bermanfaat bagi Kesehatan

Macam-macam kurma terbaik dan berbagai manfaatnya untuk kesehatan. Ada apa saja? Yuk, cek di sini.

2 years ago