Pasta, makanan khas Italia ini sukses membuat lidahmu berdecak. Dimasak dengan cara direbus, lalu dihidangkan bersana saus tertentu sesuai selera. Nggak hanya punya tampilan yang seketika membuat lapar, pasta memiliki kelezatan yang nggak tertandingi.
Rasa dan tampilan pasta yang menggoda mata serta lidah pasti bikin kamu ingin mencoba membuatnya sendiri. Namun, meski pasta terbilang makanan populer di Indonesia, banyak orang sering menganggap cara membuatnya ribet, hingga terlalu banyak bumbu yang harus digunakan. Apalagi bagi anak kost yang sering kali mager.
Kamu selalu bisa mengkreasikan berbagai jenis pasta dengan alat sederhana, tapi tetap akan terasa mewah. Bahan dan bumbunya pun mudah ditemukan. Contohnya seperti resep praktis aneka pasta ala anak kost berikut ini.
Spaghetti menjadi salah satu jenis pasta paling populer di Indonesia. Hanya dengan rice cooker, anak kost bisa buat spaghetti dari saus tomat dan kornet yang enak. Ditambah tamburan keju parut, rasanya semakin istimewa.
Jenis pasta ini memang paling cocok disajikan dengan saus yang ringan. Bagaimana cara membuatnya? Ikuti saja resep berikut ini.
Bahan
Taburan
Cara membuat:
Siapa yang tak mengenal macaroni? Jenis pasta ini juga punya penggemarnya sendiri di Indonesia. Biasanya penyajiannya dibuat jadi macaroni panggang atau hanya jadi pemanis saja. Disajikan dengan keju meleleh atau saus tomat.
Sudah nggak sabar membuatnya? Cek dulu resepnya.
Bahan
Cara membuat:
Linguine merupakan pasta yang memiliki bentuk seperti spaghetti namun dengan versi yang dibuat pipih. Sebenarnya, pasta linguine paling cocok disajikan bersama saus seafood. Saus yang digunakan bisa terbuat dari tomat maupun krim.
Tapi kamu bisa membuat pasta linguine versi sendiri dengan mengikuti langkah-langkah membuatnya di bawah ini. Rasanya nggak kalah lezat, lho!
Bahan
Cara membuat:
BACA JUGA: 5 Restoran Pasta di Jakarta yang Memiliki Cita Rasa Asli Italia
Resep selanjutnya adalah penne. Salah satu jenis pasta dengan bentuk tabung yang dipotong secara diagonal. Kamu bisa menyajikan penne dengan beragam jenis saus, seperti krim, tomat, atau daging. Sesuaikan dengan seleramu.
Kalau bingung, coba saja memasak pasta penne tuna. Cara membuatnya nggak bikin kamu susah. Coba saja pakai resep berikut ini.
Bahan
Cara membuat:
Selain spaghetti saus tomat biasa, sajian spaghetti lain yang buat lidahmu nggak berhenti mengunyah adalah spaghetti carbonara. Campuran krim keju dan susu cairnya bikin kamu terus-menerus ketagihan. Duh… enaknya!
Buat kamu anak kost yang suka bereksperimen memasak segala makanan, nggak ada salahnya memasak spaghetti carbonara. Ikuti resep ini, ya.
Bahan
Cara membuat:
Nah, gimana? Itulah 5 resep aneka pasta praktis yang bisa kamu coba tanpa harus repot menyiapkan berbagai bahan dan alatnya. Sangat mudah, bukan? Selamat mencoba!
Nikmatnya masak di coliving nyaman
Mencari kost yang semua ruangannya bersih? Pilih saja salah satu unit coliving Rukita ini, Rukita Permai Pluit. Di dalam kost eksklusif Rukita Permai Pluit, kamu akan mendapatkan semua fasilitas yang lengkap.
Nggak hanya kamar mandi pribadi, AC, TV, WiFi, dan kamar fully furnished, ada juga berbagai fasilitas kebersihan. Apalagi ruang umumnya yang lengkap banget! Ada public area, common area, rooftop, dan dapur umum yang bisa digunakan untuk eksperimen memasakmu. Tenang saja, semua ruangannya dijamin bersih.
Lokasi Rukita Permai Pluit juga strategis di Jakarta Utara. Letak coliving ini diapit Jalan Pluit Permai dan Jalan Pluit Raya Utara yang memudahkanmu dalam mobilisasi ke berbagai area di Jakarta. Bagi yang ingin tahu lengkap, klik saja tombol di bawah, ya.
Atau ketik link ini di browser: bit.ly/rukita-pastapraktis
Unit coliving Rukita tersebar di banyak area strategis di Jakarta, Depok, Bekasi, dan Tangerang. Untuk kamu yang ingin tahu unit Rukita lainnya, bisa mengakses www.rukita.co atau hubungi Nikita (customer service Rukita) di +62 811-1546-477.
Jangan lupa juga follow Instagram Rukita di @Rukita_Indo dan Twitter @Rukita_ID untuk berbagai rekomendasi seru dan info promo menarik lainnya.
Apa kamu punya resep pasta praktis lainnya? Yuk, share resepnya di kolom komentar.
In this post, we'll explore various HTML elements and how you can style them effectively…
Introduction to Styling in WordPress In this post, we'll explore various HTML elements and how…
Mengenal weton Rabu Pahing untuk laki-laki dan wanita, dari watak, rezeki, garis hidup dan jodoh…
Apa saja manfaat minyak zaitun untuk rambut rontok dan bagaimana cara penggunaannya? Yuk, simak penjelasannya…
Macam-macam kurma terbaik dan berbagai manfaatnya untuk kesehatan. Ada apa saja? Yuk, cek di sini.