#RukitaTribe

5 Info Kost Tangerang Murah Harga di Bawah 2,5 Juta | Fasilitasnya Mewah, Lho!

Cari info kost Tangerang harga murah? Cek Rukita dulu!

Siapa, nih, yang lagi cari kost murah di area Tangerang atau kost di BSD? Tangerang, tuh, memang dikenal sebagai salah satu kota penyangga Jakarta yang ramai penduduk. Selain ada perkantoran, di Tangerang juga ada perkuliahan hingga perumahan elite.

Buat kamu perantau yang bekerja atau kuliah di kawasan Tangerang, pastinya butuh kost yang lengkap dan #SenyamanDiRumah, dong. Eits, mau tinggal di kost Tangerang yang harganya terjangkau? Hmmm, kira-kira ada nggak, ya?

BACA JUGA:

Info Kost Tangerang Murah Harga Rp2 Jutaan

Jawabannya tentu saja ada! Rukita punya banyak deretan kost Tangerang murah dengan harga berkisar Rp2,2 juta hingga Rp2,4 juta per bulan. Kalau soal fasilitas sudah pasti lengkap dan dijamin betah tinggal di kost coliving ini. Langsung saja cek rekomendasinya berikut ini, ya!

1. Kost Tangerang murah: Rukita Unicorn Otista Tangerang

Rukita Unicorn Otista Tangerang

Pusing cari kost di Tangerang harga murah, tapi fasilitas mewah? Jangan galau, kost coliving Rukita Unicorn Otista Tangerang bisa jadi pilihan, tuh.

Kalau ngekost di kost Tangerang ini nggak perlu pusing soal akses transportasi umum, cuma perlu 7 – 10 menit berkendara sudah tiba ke Stasiun Tangerang. Akses pintu tol menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta juga hanya berjarak 18,2 km dari sini.

Buat yang ingin kulineran, bisa datang ke Kawasan Pasar Lama atau Tangerang Night Culinary. Tangcity Mall dan ICON Walk pun hanya berjarak 15 menit berkendara dari sini.

Rukita Unicorn Otista Tangerang

Gimana soal fasilitas di kost Tangerang murah ini? Tentunya sudah lengkap, dong. Kamu tinggal bawa koper berisi perlengkapan pribadi saat pindah ke kost coliving Rukita. Semua yang kamu butuhkan sudah tersedia di setiap kamar di kost coliving Rukita Unicorn Otista Tangerang.

Rukita Unicorn Otista Tangerang

Setiap kamar sudah fully furnished dengan kamar mandi dalam dan water heater. Tersedia juga AC, koneksi Wi-Fi, serta fasilitas tambahan laundry, dan pembersihan kamar gratis yang bisa dipesan lewat aplikasi Rukita.

Rukita Unicorn Otista Tangerang

Kalau mau masak juga telah tersedia dapur bersama yang lengkap. Ada juga area makan, area komunal, rooftop, dan lahan parkir motor. Keamanan di sini juga terjaga dengan adanya CCTV 24 jam. Semakin jadi kost idaman, kan?

Mau tinggal di kost Tangerang murah yang satu ini? Klik tombol di bawah!

  • Harga sewa: mulai dari Rp2,3 juta/bulan
  • Alamat: Rukita Unicorn Otista Tangerang Jln. Oto Iskandardinata No.24, Gerendeng, Karawaci, Tangerang

2. Kost putri Tangerang murah: Rukita Casablanca Studento BSD

Rukita Casablanca Studento BSD

Cari info kost putri Tangerang murah sudah pasti harus lirik Rukita Casablanca Studento BSD. Kost putri di BSD ini berdesain modern dengan fasilitas lengkap, serta lingkungannya pun nyaman karena berada di perumahan elite.

Source: YouTube Rukita Indonesia

Kamarnya sudah fully furnished dan lengkapi AC, Wi-Fi, serta kamar mandi dalam beserta water heater dan shower. Asyiknya lagi, kost Tangerang murah ini juga ada layanan laundry dan pembersihan kamar rutin yang bisa di-request lewat aplikasi Rukita.

Rukita Casablanca Studento BSD

Dapur bersama yang lengkap, ruang komunal nyaman dengan TV dan sofa, serta lahan parkir khusus penghuni bisa kamu akses kapan pun. Kamera CCTV juga siap mengawasi kost 24 jam, tuh. Istirahat jadi lebih tenang dan optimal.

Rukita Casablanca Studento BSD

Rukita Casablanca Studento cocok untukmu yang cari kost dekat Prasetiya Mulya BSD karena hanya berjarak ke kampus cuma 1 km, jalan kaki pun bisa. AEON Mall BSD dan ICE BSD City pun jaraknya hanya 4-5 menit berkendara.

Menarik banget, bukan? Yuk, kepoin selengkapnya dengan klik tombol berikut!

  • Harga sewa : Mulai dari Rp2.200.000/bulan
  • Alamat: Rukita Casablanca Studento BSD Perumahan Foresta, Cluster Studento Blok L 16 No. 9, BSD, Pagedangan, Tangerang

3. Kost Tangerang murah dekat kampus Rukita Uni Studento BSD

Rukita Uni Studento BSD

Kost coliving Rukita Uni Studento BSD bisa jadi pilihan buat mahasiswa Universitas Prasetiya Mulya yang lagi cari hunian dekat kampus. Cuma perlu 5 menit berkendara dari kost sudah tiba di kampus, tuh. Nggak perlu khawatir telat masuk kampus karena kesiangan, deh.

Rukita Uni Studento BSD

Kamarnya berdesain minimalis dengan fasilitas lengkap. Mulai dari perabotan, kamar mandi dalam, pemanas air, AC, TV, dan Wi-Fi. Tersedia juga layanan laundry dan pembersihan kamar yang bisa kamu request lewat aplikasi Rukita.

Rukita Uni Studento BSD

Jika ingin belanja atau hangout ke AEON Mall BSD atau QBIG BSD City pun hanya perlu 5 menit berkendara dari kost. Cari restoran dan kebutuhan lainnya juga sudah pasti mudah.

Rukita Uni Studento BSD

Kost campur di Tangerang ini telah dilengkapi fasilitas bersama, lho, seperti dapur, area komunal, hingga lahan parkir. Pokoknya, nih, dijamin betah tinggal di kost satu ini.

Penasaran dengan kost Tangerang murah satu ini, kan? Langsung klik tombol di bawah!

  • Harga sewa: Mulai dari Rp2.200.000/bulan
  • Alamat: Rukita Uni Studento BSD Studento Blok L 22/9, Foresta, BSD City, Pagedangan, Tangerang

4. Kost kamar loft di Tangerang: Rukita La Terra Alam Sutera

Rukita La Terra Alam Sutera

Kamar kost satu ini unik banget, lho! Rukita La Terra Alam Sutera punya kamar jenis loft yang mirip kamar di Jepang dan Korea. Meski ukuran kamarnya nggak terlalu luas, tapi punya desain minimalis sekaligus fungsional. Keren banget!

Rukita La Terra Alam Sutera

Kost Tangerang murah ini berada di lokasi strategis dekat ke Universitas Bunda Mulia dan Binus University. Pintu Tol Jakarta-Tangerang juga bisa diakses hanya dengan 1,5 km berkendara saja.

Rukita La Terra Alam Sutera

Butuh tempat buat refreshing atau berbelanja aneka kebutuhan? Living World, Giant Alam Sutera, IKEA Alam Sutera, Flavor Bliss, hingga Pasar 8 berada dekat dari kost coliving Rukita La Terra Alam Sutera.

Rukita La Terra Alam Sutera

Bersiap untuk menikmati kamar fully furnished lengkap dengan kamar mandi dalam dan water heater. Ada juga dapur, ruang komunal, dan area parkir untuk para penghuni kost. Keamanan pun terjamin dengan kamera CCTV 24 jam.

Ingin lihat kamar di kost coliving Rukita La Terra Alam Sutera? Klik tombol di bawah!

  • Harga sewa: Mulai dari Rp2.250.000/bulan
  • Alamat: Rukita La Terra Alam Sutera Jln. Jalur Sutera Blok 19A No. 10 Alam Sutera, Tangerang, Banten

5. Kost Tangerang dekat UPH: Rukita Brighthouse Karawaci

Rukita Brighthouse Karawaci

Berjarak 15 menit berkendara menuju ke Universitas Gunadarma Kampus K, kost coliving Rukita Brighthouse Karawaci bisa jadi opsi kost di Tangerang murah. Harga sewa di kost Tangerang murah campur ini mulai dari Rp2,4 juta per bulan sudah termasuk deretan fasilitas yang lengkap.

Rukita Brighthouse Karawaci

Tinggal di kamar stylish Rukita Brighthouse Karawaci dijamin nyaman, deh. Sudah ada perabotan lengkap, kamar mandi dalam, pemanas air, dan shower di dalam kamar. AC dan Wi-Fi pun siap digunakan. Udara makin segar berkat adanya jendela ke arah luar di setiap kamar. Komplet!

Rukita Brighthouse Karawaci

Fasilitas kostnya juga lengkap, ada dapur bersama, area komunal, dan area parkir kendaraan khusus penghuni. Soal keamanan, sih, nggak perlu khawatir karena kost Rukita Brighthouse Karawaci diawasi CCTV 24 jam.

Rukita Brighthouse Karawaci

Nggak berhenti di sini, tersedia juga layanan tambahan laundry dan pembersihan kamar gratis! Kalau mau menggunakan layanan ini bisa tinggal request lewat aplikasi Rukita, deh.

Rukita Brighthouse Karawaci

Khawatir susah kalau mau ke mal? Tenang, kamu hanya perlu 9-10 menit berkendara untuk ke Supermal Karawaci atau ke Lippo Mall Karawaci. Cari restoran dan cafe pun gampang banget!

Sudah, deh, jangan berpikir terlalu lama, langsung amankan kamarmu dengan klik tombol di bawah!

  • Harga sewa: Mulai dari Rp2,4 juta/bulan
  • Alamat: Rukita Brighthouse Karawaci Jln. Permata Kasih C9 No 23, Binong, Karawaci, Tangerang, Banten

Nah, itulah beberapa rekomendasi kost Tangerang murah dekat stasiun dan dekat kampus. Harga sewanya mulai dari Rp2,2 juta per bulan sudah termasuk fasilitas lengkap. Pokoknya, nih, kamu cuma perlu bawa baju saja saat pindah ke sini.

Mana kost yang paling ingin kamu sewa? Tulis di kolom komentar, yuk!

Selain kost coliving di atas, masih ada pilihan hunian lainnya, lho. Kamu bisa menemukan kost coliving berdesain estetik dekat kantor, kampus, hingga stasiun. Selain itu, bisa pilih mau tinggal di kost ekonomis atau sultan. Harga sewa kostnya mulai dari Rp1 jutaan sudah dengan AC, lho.

Penasaran? Langsung cek tombol di bawah untuk cek Rukita di Pulau Jawa dan Pulau Sumatra, deh!

Jangan lupa unduh aplikasi Rukita via Google Play Store atau App Store, bisa juga langsung hubungi Nikita (customer service Rukita) di +62 811-1546-477, atau kunjungi www.Rukita.co.

Follow juga akun Instagram Rukita di @Rukita_Indo dan Twitter di @Rukita_Id untuk berbagai info terkini serta promo menarik!

Yuliana

A forever-young-soul human who lives in Jakarta. Travel enthusiast and aurora borealis admirer.

Share
Published by
Yuliana

Recent Posts

Sample Post – Megs

In this post, we'll explore various HTML elements and how you can style them effectively…

11 months ago

Sample Post

Introduction to Styling in WordPress In this post, we'll explore various HTML elements and how…

12 months ago

Mengenal Weton Rabu Pahing, dari Watak hingga Jodoh untuk Laki-Laki dan Wanita

Mengenal weton Rabu Pahing untuk laki-laki dan wanita, dari watak, rezeki, garis hidup dan jodoh…

2 years ago

Manfaat Minyak Zaitun untuk Mengatasi Rambut Rontok | Bisa Digunakan Sebagai Masker Rambut!

Apa saja manfaat minyak zaitun untuk rambut rontok dan bagaimana cara penggunaannya? Yuk, simak penjelasannya…

2 years ago

9 Macam-Macam Kurma Terbaik dan Bermanfaat bagi Kesehatan

Macam-macam kurma terbaik dan berbagai manfaatnya untuk kesehatan. Ada apa saja? Yuk, cek di sini.

2 years ago